MODUL 3 - TEKNIK FASILITASI

MODUL 3 

TEKNIK FASILITASI

Dalam modul 3 ini, kita akan bersama-sama mempelajari 3 topik penting yang akan membantu Anda memahami bagaimana cara menggunakan teknik fasilitasi dalam pelatihan daring (online) atau luring (offline) untuk membangun kemandirian peserta dalam proses belajar, antara lain:

  1. Topik 1 - Pola Pikir Dalam Teknik Fasilitasi
  2. Topik 2 - Peran Fasilitator Dalam Program Pembelajaran
  3. Topik 3 - Elemen Penting Dalam Proses Fasilitasi

 

Topik 1 - Pola Pikir Dalam Teknik Fasilitasi

Pada topik 1, Anda akan mempelajari tentang pola pikir yang dibutuhkan bagi seorang instruktur dalam menerapkan teknik fasilitatif di program pelatihan sehingga dapat mendorong kemandirian peserta dalam mengikuti proses belajar.

Dalam modul ini, Anda akan mempelajari beberapa topik, antara lain:

  1. Definisi fasilitasi
  2. Mengapa kita perlu belajar teknik fasilitasi
  3. Manfaat belajar teknik fasilitasi
  4. Perbedaan proses fasilitasi dengan pelatihan

 

Mari mulai menonton video pembelajaran!

 

Mari lanjutkan dengan membaca materi pendukung!

 

Setelah menonton video dan membaca materi di atas, cobalah menjawab beberapa pertanyaan dibawah ini!

  1. Bagaimana teknik fasilitatif bisa memberikan manfaat bagi Anda sebagai instruktur?
  2. Pola pikir seperti apa yang saat ini belum Anda miliki?

 

Topik 2 - Peran Fasilitator Dalam Program Pembelajaran

Pada topik 2, Anda akan mempelajari tentang definisi dasar dari fasilitator dan peran fasilitator dalam pembelajaran. Dengan memahami hal ini maka Anda akan lebih memiliki wawasan tentang tanggung jawab dan hasil kerja dari seorang fasilitator.

Dalam modul ini, Anda akan mempelajari beberapa topik, antara lain:

  1. Definisi fasilitator
  2. Peran fasilitator

 

Mari mulai menonton video pembelajaran!

 

Mari lanjutkan dengan membaca materi pendukung!

 

Setelah menonton video dan membaca materi di atas, cobalah menjawab beberapa pertanyaan dibawah ini!

  1. Dari berbagai peran yang dijelaskan, peran fasilitator apa yang sulit untuk diterapkan pada diri Anda?
  2. Menurut Anda, apa saja tantangan yang dihadapi di tempat kerja dalam menerapkan peran fasilitator di atas?

 

Topik 3 - Elemen Penting Dalam Proses Fasilitasi

Pada topik 3, Anda akan mempelajari tentang elemen penting yang perlu dipahami seorang instruktur untuk dapat menerapkan teknik fasilitasi dalam menjalankan program pembelajaran.

Dalam modul ini, Anda akan mempelajari beberapa topik, antara lain:

  1. Fasilitator
  2. Peserta
  3. Merancang proses belajar bagi peserta

 

Mari mulai menonton video pembelajaran!

 

Mari lanjutkan dengan membaca materi pendukung!

 

Setelah menonton video dan membaca materi di atas, cobalah menjawab beberapa pertanyaan dibawah ini!

  1. Pada aspek fasilitator, hal apa yang penting untuk dilatih oleh Anda sehingga memaksimalkan kapasitas Anda?
  2. Menurut Anda, mengapa seorang fasilitator perlu memahami sudut pandang peserta dalam mendukung teknik fasilitasi?