Menggunakan Tangga Portabel
Modul 6
Menggunakan Tangga Portabel
Hi, teman-teman, sekarang kami akan membekali dengan pengetahuan K3 tentang menggunakan tangga portable.
Kita mulai dengan video berikut ini dulu, mari kita tonton bersama ya
Nah teman-teman sekalian, sudah mengerti tata cara penggunaan tangga, kan ?. Kami tambahkan materi ini karena kemungkinan besar ada di antara teman-teman nanti yang bagian dari kerjanya menggunakan atau menaiki tangga. Misalnya bagi yang berprofesi sebagai teknisi AC atau teknisi PLN, Telkom, jaringan internet dan sebagainya.
Agar teman-teman punya lebih lengkap lagi informasti tentang Tangga termasuk Perancah (Steger), berikut kami tambahkan materi ajar tentang K3 Tanggah dan Perancah bagian pertama.
Yuk kita simak bersama materi ajar ini.
Biar lebih seru, kami tambahkan lagi ya materi yang masih terkait dengan K3 Tanggah dan Perancah bagian kedua.
Berikut ini adalah materi ajar terakhir di modul ini yang merupakan Petunjuk praktis tentang Keselamatan Bekerja di tangga.
Hi, teman-teman akhirnya kita sudah ada di penghujung Pelatihan K3 Umum ini. Kami tambahkan satu materi umum tentang K3 yang diterbitkan oleh ILO ya. Akan sangat menambah wawasan teman-teman jika mau meluangkan waktu untuk membaca tuntas buku K3 dari ILO ini.
DAFTAR ISTILAH ( Glosarium ) :
- Perancah: bambu (papan dan sebagainya) yang didirikan untuk tumpuan ketika suatu bangunan (rumah dan sebagainya) sedang dibangun
- Fabrikasi: pembuatan sebuah komponen peranti atau peranti itu sendiri
Baik, teman-teman sekalian demikianlah Video dan materi-materi online tentang K3 Umum. Kami harapkan ini menjadi pengetahuan awal tentang K3 dan sedikit demi sedikit dipraktekkan di tempat kerja, di tempat Pelatihan Kerja atau pun di kehidupan sehari hari demi Kesehatan dan Keselamatan Kerja teman-teman.
Pengetahuan K3 Umum tidak akan bermanfaat banyak jika cuma dipelajari secara teori saja. Melainkan seyogianya banyak dipraktekkan dan diterapkan di dunia nyata.
Jika teman-teman membutuhkan pengetahuan K3 yang lebih khusus silahkan merujuk pada materi-materi lain yang khusus disusun untuk bidang tersebut ya.
Permisi, salam K3 untuk kita semua.